Kamis, 03 April 2014

Harga dan Spesifikasi Cross A27 Terbaru

Cross A27 - Ponsel terbaru dari Htc yang satu ini sudah di lengkapi dengan layar 4.0 inchi dan di lengkapi dengan fitur dan teknologi yang mumpuni untuk bekerja secara maksimal saat di pakai, dengan menyuguhkan beberapa fitur tambahan terbaru dengan kualitas hardwere dan softwere yang bagus, kini ponsel besutan Cross banyak di buru oleh para pengguna ponsel di indonesia.

Harga Cross A27 di jual di pasaran dengan harga yang cukup mahal, ponsel yang di jual dengan harga Rp 1.400.000,- tersebut sejatinya di tujukan untuk kalangan menengah atas, dari harganya yang selangit, anda tak perlu was was untuk apa yang nantinya anda dapatkan dari ponsel asal cina tersebut. ponsel pintar dari vendor Cross yang satu ini sudah di lengkapi dengan teknologi layar sentuh yang berkualitas bagus dan mampu memanjakan anda saat ponsel pintar tersebut di nyalakan.

Cross A27 sudah di lengkapi dengan kamera utama 8 megapixel dan kamera depan 1.3 megapixel. selain itu ponsel terbaru dari Cross yang satu ini juga sudah di lengkapi dengan CPU Dual-Core 1.7GHz dan di lengkapi dengan memori internal 32Gb dan memori ekternal 64Gb, bisa anda untuk menyimpan file berukuan besar.

Harga dan Spesifikasi Cross A27 Terbaru

Baterai dari Cross A27 bisa bertahan hingga seharian full, ponsel pintar yang di lengkapi dengan daya baterai 2700mAh mampu anda gunakan untuk seharian tanpa perlu takut kehabisa daya baterai. Cross A27 juga sudah di lengkapi dengan jaringan HSDPA serta dukungan Browser HTML makin menambah kualitas konektivitas produk terbaru dari vendor Cross Mobile tersebut.

Baca Juga: Advan Vandroid S5

Demikian ulasan dari Harga dan Spesifikasi Cross A27, semoga dapat membantu anda sebelum anda membeli ponsel tersebut, Termakasih atas kunjunganya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar